Posts

Showing posts from March, 2012

7 Sepeda Termahal di Dunia

Image
Karena aku pecinta sepeda, melihat ulasan mengenai sepeda termahal ini menarik minatku....  (sfx: I Love my Bicycle~) 1. Aurumania’s Gold Bike Crystal edition Sepeda ini bisa dibilang termahal. Hampir semua bagian dilapisi dengan emas 24 karat hingga sampai ke spokes. Handlebar grip dan sadle dilapisi kulit berkualitas tinggi juga dihiasi 600 butir kristalSwarovski. Sepeda ini di banderol US $ 144.464. 2. Madone 5,9 SL – Dilapisi emas dan berlian buatan manusia. Dihiasi 7 berlian (hand made) dan 300 berlian putih. Dijual untuk disumbangkan ke Yayasan Lance Armstrong Foundation Gala. Sepeda ini dibangun atas kerja sama dengan Trek Bikes, Nike, Alan Friedman Jeweler dan artis Lenny Futura. Sepeda ini terjual dengan harga $75,000 USD. 3. Litespeed Blade – Kit Bike Sepeda ini tidak dilapisi emas atau berlian namun biaya untuk riset, pengembangan dan produksi sepeda ini mencapai £25,317. Pembuatnya mengklaim bahwa sepeda ini bisa mela

Lho? Antena HP-ku Mana?

Image
Tadi abis main ke blog kohai, http://akbar-krisharnanto.blogspot.com/ , membahas tentang HP a.k.a handphone a.k.a telepon seluler... jadi kepikiran untuk bikin posting " Antena HP-ku Mana? " :3 hahaha.... sebetulnya sejak kuliah antena pengen bahas mengenai antena tapi gak sempat. Well , inilah ceritanya (= = ")? HP jaman dulu kira-kira bentuknya seperti ini:

Definisi Citra pada Pengolahan Citra (Image Processing)

1.1 Pengertian Citra Suatu citra adalah fungsi intensitas 2 dimensi f(x, y) , dimana x dan y adalah koordinat spasial dan f pada titik (x, y) merupakan tingkat kecerahan ( brightness ) suatu citra pada suatu titik. Suatu citra diperoleh dari penangkapan kekuatan sinar yang dipantulkan oleh objek. Gambar 1.1 adalah gambar penangkapan / penerimaan citra oleh mata manusia.